DHCP CLIENT MIKROTIK

Share:
CARA SETTING DHCP CLIIENT DI MIKROTIK

Hasil gambar untuk DHCP

 DHCP Client.  komputer yang meminta nomor IP ke DHCP SERVER . dhcp sangatlah berguna jika kita mempunyai atau mengelola suatu jaringan yang sangat besar sehingga banyak sekali user yang ingin terkoneksi , dengan utilities dhcp kita bisa menyebarkan atau menerima ip secara otomatis.

 Di dalam mikrotik terdapat fitur yang sangat mudah di konfigurasi jika kita ingin router yang kita miliki mendapatkan internet tanpa mengatur ip secara manual dan fitur itu adalah DHCP CLIENT . Kita akan mencoba mengkonfigurasinya sehingga kita mendapatkan ip secara otomatis dan koneksi internet (ingaat yang dijadikan sumber internet sudah disetting dhcp server dan nat dan juga pastikan benar-benar terkoneksi internet)

pertama tama masuk ke konfigurasi mikrotik ierlebih dahulu (saya memakai winbox dengan akses masuk menggunakan mac address)

Lalu jika kita sudah masuk kita langsung menuju tabmenu yang ada di samping yaitu menu IP > DHCP CLIENT 


nahakanmuncul tampial seperti dibawah ini teman kalian pilih aja tanda + dibagian kiri nya


nah setelah keluar tampilan seperti ini kalian pilih ether yang akan kalian jadikan dhcp clientnya , kalau udah fix kalian tingal klik apply lalu ok


kalau udah tingal chek di menu dhcp client yang tadi 


dan kalau kalian ingin mengecek koneksinya tingal pakai menu new terminal seperti dibawah ini


nah mudah kan 

ENJOOYYY..................

Tidak ada komentar